loyang atau sering disebut Cetakan martabak ini adalah salah satu alat utama dan terpenting dalam membuat aneka macam makanan martabak. berbeda sedikit bentuknya dengan cetakan martabak pada umumnya, cetakan martabak ini berbentuk ceper/datar. cetakan martabak datar ini terbuat dari bahan dasar baja /cast iron dengan ketebalan berkisar +- 1cm dengan berbagai diameter. dan biasanya jenis cetakan martabak ini digunakan untuk membuat martabak isi daging dan lainnya. cetakan martabak datar ini mempunyai beberapa diameter diantaranya adalah :
ukuran 30 dengan diameter 30cm
ukuran 28 dengan diameter 28cm
ukuran 26 dengan diameter 26cm
0 komentar:
Posting Komentar